Cara Upload Excel ke Google Sheet | Import File

Neicy Tekno – Cara Upload Excel ke Google Sheet atau Import File Excel Ke Google Sheet bisa dilakukan dengan sangat cepat dan mudah. Pada halaman kerja Spreadsheet/Google Sheet terdapat fitur Import yang bisa digunakan untuk mengupload file excel ke halaman kerja Spreadsheet. File Excel yang di uplod ke Google Sheet akan tertata rapi dan lokasi sel serta rumusnya akan tetap sama (tidak berubah).

Cara Upload Excel ke Google Sheet | Import File

Project yang dibuat di Microsoft Excel bisa diubah menjadi file Google Sheet/Spreadsheet, Semua itu menggunakan fitur Import yang ada pada Google Sheet. Anda bisa memindahkan pekerjaan di Excel ke Google Sheet dengan cara mengupload file excel ke halaman kerja Google Sheet. Isi project excel anda tidak akan berubah dan semuanya akan tertata dengan sangat rapi sesuai dengan file yang ada pada excel.

Cara Upload Excel ke Google Sheet | Import File

Mengubah file excel menjadi Google Sheet/Spreadsheet bisa dilakukan dengan sangat mudah, Anda bisa menggunakan fitur Import. Anda bisa mengupload file sheet dari komputer atau file Spreadsheet yang sudah ada dalam Google Sheet. Untuk Upload File Excel ke halaman kerja Google Sheet, Ikuti langkah-langkah di bawah ini.

Cara Upload File Excel ke Google Sheet / Spreadsheet

  1. Buka Google Sheet / Spreadsheet seperti biasa. Jika belum mengetahuinya, Pelajari disini: Cara Menggunakan Excel Tanpa Instal Aplikasi Office.
  2.  Buatkan New Spreadsheet dengan menekan tombol Blank “+”.
  3. Setelah masuk ke halaman kerja Google Sheet, Tekan tombol File > Import > Upload > Select a file from your device. Setelah itu pilih file excel kemudian tekan tombol Open.
  4.  Jika ada notifikasi Import File, Tekan saja tombol Import Data. Kemudian tunggu prosesnya hingga selesai.
  5. Setelah prosesnya selesai, Maka file Excel sudah bisa di edit pada halaman kerja Google Sheet.
  6. Selesai.

Mengubah file Excel menjadi Google Sheet / Spreadsheet bisa dilakukan dengan menggunakan cara Import File, Karna pada dasarnya Google Sheet dan Excel memiliki banyak kesamaan. Di Google Sheet anda bisa menggunakan rumus fungsi yang tidak bisa digunakan di Excel, Anda harus mempelajarinya.

Tutorial Import File di Google Sheet / Spreadsheet merupakan salah satu tutorial dasar dalam penggunaan Google Sheet, Anda harus memahaminya dengan baik. 

Pelajari Juga:

Tinggalkan komentar

x