Neicytekno.net – Rumus Excel Untuk Menghitung Jumlah Laki-Laki dan Perempuan bisa menggunakan Rumus sederhana seperti COUNTIF(). Nah dalam Tutorial ini, Penulis akan membagikan cara penggunaan dari Rumus Fungsi Tersebut.
Menghitung suatu Data tertentu atau menghitung Data sesuai Kriteria tertentu bisa dilakukan dengan menggunakan Rumus yang sama. Untuk itu, Teman-teman harus bisa mengembangkan kembali Rumus Fungsi COUNTIF ini.
Rumus Excel Untuk Menghitung Jumlah Laki-Laki dan Perempuan
Rumus yang akan kita Gunakan Adalah COUNTIF(Range, Criteria). Rumus Tersebut digunakan untuk mencari dan menampilkan Data sesuai dengan Kriteria yang telah di tentukan. Jadi akan lebih mudah jika kita menggunakan Rumus tersebut untuk mencari Jumlah Laki-laki dan Perempuan di Excel.
Cara Menghitung Jumlah Laki-Laki dan Perempuan di Excel
Untuk menghitung Jumlah Laki-laki dan Perempuan, Kita Memerlukan Tabel untuk Contoh Perhitungannya. Perhatikan Gambar di Bawah ini:
PERHATIAN:
Untuk Kamu yang baru pertama kali menggunakan Excel, Disarankan untuk menggunakan Tabel dan Penempatan Cells nya sesuai dengan contoh di atas. Karna Penempatan Cells akan berpengaruh terhadap Rumus yang digunakan.
Rumus Excel Untuk Menghitung Jumlah Laki-Laki dan Perempuan:
- Siapkan Tabel Sesuai dengan Contoh di atas.
- Untuk Menghitung Jumlah Laki-laki, Aktifkan Cell F5 dan Masukan Rumus ini:
=COUNTIF(D5:D14,”L”) - Untuk Menghitung Jumlah Perempuan, Aktifkan Cell G5 dan Masukan Rumus ini:
=COUNTIF(D5:D14,”P”) - Selesai.
Nah jadi itu merupakan Rumus Excel Untuk Menghitung Jumlah Laki-Laki dan Perempuan. Cara menghitung Data sesuai dengan Kriteria tertentu bisa dilakukan dengan menggunakan Rumus COUNTIF(Range, Criteria). Jadi Kembangkan kembali Rumus Fungsi tersebut untuk mendapatkan Hasil yang lebih Sempurna.
Pelajari dalam Versi Video-nya Disini:
Baca Juga :
- Rumus Excel Untuk Mencari 3 Nilai Tertinggi & 3 Nilai Terendah
- Cara Print PowerPoint 6 Slide Full Kertas
- Cara Ngeprint : Tutorial Mencetak File PDF, PowerPoint, Word, Excel & Foto/Gambar
Download File Menghitung Jumlah Laki-Laki dan Perempuan Excel Disini.