Cara Memperjelas Foto yang Buram Online di Laptop

Neicy Tekno – Cara Memperjelas Foto yang Buram Online di Laptop atau HP Android bisa dilakukan dengan sangat mudah. Anda hanya membutuhkan koneksi internet dan masuk ke Website yang sudah tersedia. Disini saya akan membagikan Link Website untuk memperjelas Foto yang Blur (Buram) dan 100% akan berhasil.

Cara Memperjelas Foto yang Buram Online di Laptop

Memperjelas Foto yang buram (Blur) bisa dilakukan dengan menggunakan website di Google atau Web Browser lainnya. Anda bisa memperbaiki Foto atau Gambar yang Blur (Buram) menggunakan cara ini. Foto yang buram atau tidak jelas berasal dari pengambilan gambar yang salah, Sehingga mengakibatkan Foto menjadi buram dan tidak jelas. Namun jangan khawatir, Karna anda bisa memperjelas Foto yang Blur dengan sangat mudah.

Cara Memperjelas Foto yang Buram Online di Laptop dan HP Android

Memperjelas Foto yang Buram Online di Laptop atau HP Android bisa dilakukan dengan menggunakan Website penyedia Jasa terkait. Anda hanya perlu memasukan Foto dan kemudian memprosesnya, Setelah itu hasilnya akan langsung muncul dan bisa anda Download.

Cara Memperjelas Foto yang Buram Online di Laptop / HP Tanpa Instal Aplikasi:

  1. Buka Browser seperti Google Chrome.
  2. Kemudian Masuk ke Website PineTools Sharpen atau Klik Link ini Pine Tools
  3. Masukan Gambar yang akan diperjelas, Perhatikan gambar dibawah ini:
    Cara Memperjelas Foto yang Buram Online di Laptop Tanpa Instal Aplikasi

    Keterangan:
    – Setelah masuk ke Website Pine Tools, Anda akan melihat tampilan halaman seperti pada gambar diatas.
    – Untuk memulainya, Masukan Gambar yang akan diperjelas dengan menekan Tombol Choose File.

  4. Kemudian Atur:
    Size of the convolution mask: 5×5
    Strength: 50

    **Pengaturan tersebut bisa anda sesuaikan dengan kebutuhan. Dalam Testing yang saya lakukan, Saya menggunakan Setting Size of the convolution mask: 5×5 dan Strength: 50.

  5. Setelah selesai memasukan Foto dan mengatur settingannya, Tekan tombol Sharpen.
  6. Tunggu Hingga Prosesnya Selesai.
  7. Jika sudah selesai, Download File-nya. Anda bisa Menyimpannya dalam Format JPG, PNG atau WEBP.

Jadi Itu adalah cara untuk Memperjelas Foto yang Buram Online di Laptop atau HP Android Tanpa Instal Aplikasi. Anda hanya memerlukan Koneksi Internet untuk memperjelas Foto yang Blur, Kemudian anda juga bisa mengunduh File hasilnya.

Pelajari dalam Versi Video: 

Memperjelas Foto yang Buram atau Blur sangatlah penting untuk keperluan pekerjaan, Khususnya Fotografer. Ketika anda memiliki Foto yang buram, Anda harus memperbaikinya dengan sangat baik. Nah cara diatas adalah cara termudah yang bisa anda lakukan.

Baca Juga:

Tinggalkan komentar

x